Home » Posts tagged 'Alat Musik Maluku'

Tag Archives: Alat Musik Maluku

Alat Musik Maluku dan Cara Memainkannya

Alat Musik Maluku dan Cara Memainkannya – Maluku merupakan provinsi yang memiliki pulau-pulau kecil di Indonesia. Daerah kepulauan di Maluku ini memiliki seni budaya yang menarik untuk dipelajari. Seni budaya provinsi Maluku terdiri dari bahasa daerah, tarian tradisional, sampai alat musik. Contoh tarian tradisional Maluku yang populer adalah bambu gila yang berkaitan dengan nuansa mistis.

1. Tifa

Tifa adalah alat musik dari Maluku dan Papua. Bentuk alat musik ini seperti tabung yang dimainkan dengan cara dipukul. Biasanya, pemain musik memakai tongkat pemukul yang terbuat dari pelepah dahan sagu, yang disebut gaba-gaba.

2. Tahuri Alat Musik dari Kerang

Tahuri diambil dari kata hua yang artinya pertama, sedangkan uri artinya uri bunyi situs slot gacor. Tahuri berarti bunyi yang pertama keluar dari permukaan bumi. Dahulu alat musik ini dipakai sebagai tanda adanya peristiwa yang akan terjadi, memanggil dan menghormati leluhur. Tahuri juga dipakai untuk musik pengiring Tari Cakalele. Alat musik ini digunakan dipakai sebagai tanda perahu akan berlayar, upacara adat, sampai upacara pelantikan raja.

3. Fu

Alat Musik Maluku Utara ini terbuat dari kerang. Cara memainkannya sama seperti tahuri, yaitu ditiup pada bagian yang berlubang. Fu menghasilkan suara yang keras dan berdengung. Dibutuhkan teknik pernapasan yang maksimal untuk bermain alat musik ini.

4. Totobuang

Totobuang adalah alat musik yang mirip dengan gamelan. Alat musik Maluku ini terbuat dari kuningan yang dimainkan dengan cara dipukul. Totobuang berasal dari bahasa Jawa yang artinya gamelan. Alat musik ini terdiri dari gong dan yang ditata berjumlah 12 – 14 buah. Selain gong, totobuang terdiri dari empat jenis tifa antara lain tifa fikir, tifa fasa, tifa potong, dan tifa bass. Keempat tifa ini memiliki nada yang berbeda.

5. Rumba

Rumba adalah alat musik tradisional yang berasal dari Kuba. Kemudian, alat musik ini dibawa Slot777 Gacor ke Ambon oleh pedagang Spanyol atau Portugis. Cara memainkan rumba cukup dengan digoyangkan mengikuti irama.

6. Floit atau Suling Bambu

Floit bentuknya hampir mirip seruling yang dimainkan dengan cara ditiup. Alat musik ini terbuat dari bambu yang menghasilkan nada berbeda. Floit bisa menghasilkan suara bass, tenor, sopran dan alto. Biasanya, suling bambu ini digunakan sebagai pengiring lagu gereja, pengiring orkes musik dan resepsi pernikahan.